--> Skip to main content

Cara update windows 8/8.1 dengan fitur yang lebih oke

Cara update windows 8/8.1- Microsoft saat ini memang tidak pernah ada habisnya untuk lebih berinovasi, setelah yang sebelumnya mengeluarkan program Windows 7 berilkutnya mengeluarkan program Windows 8 dan yang terbaru Windows 8.1 yang tak kalah menariknya dari Windows vers-versi sebelumnya. Windows 8.1 sudah bisa didownload secara gratis sejak tangga18 Oktober 2013 lalu. Meskipun segi tampilannya tidak berbeda jauh dengan windows sebelumnya, namun Microsoft ini menambahkan berbagai peningkatan dan fitur-fitur terbaru dari Window 8.1. Salah satunya yang paling mencolok adalah kembalinya ikon seperti 'Start' pada sisi kiri dan bawah layar, yang sebelumnya tidak ada di Windows 8.
Cara update windows 8/8.1 dengan fitur yang lebih oke

Tidak sabar untuk mencoba sistem operasi Cara update windows 8/8.1- silahkan anda mengupdate Windows 8 anda ke Windows 8.1, dengan langkah-langkah sederhana seperti berikut ini.
Anda bisa mengupdate Windows 8.1 secara free dari toko aplikasi pada Windows Store. Sebelum anda mendownload, coba anda pastikan untuk ruang penyimpanan pada data di PC Anda masih memiliki banyak sisa ruang yang cukup besar yaitu 3,5GB hingga 4GB
Jangan lupa uanda mem-backup semua dokumen-dokumen penting yang tersimpan terlebihdahulu, dan kemudian lakukanlah update driver. Dengan begitu, maka software yang telah terinstal pada Windows 8 tidak akan terhapuskan ketika melakukan update ke Windows 8.1. dan anda tidak perlu khawatir.
Jika Anda sudah mengikuti petunjuk di atas, silahkan anda masuk ke toko aplikasi Windows Store. Dan Selanjutnya pilihlah menu Charms, lalu Settings, keudian klik Your Account dan setelah itu Sign in. dan yang terakhir cukup memilih 'Update to Windows 8.1 di Windows Store.
Demikian artikel Cara update windows 8/8.1 Dan semoga anda berhasil untuk Upgrade atau  juga Update ke Windows 8.1.
Buka Komentar
Tutup Komentar